SOSIALISASI APLIKASI AYO PRAMUKA OLEH TIM KWARNAS
Sabtu (14/9/2024) Kwartir Ranting Saradan melaksanakan kegiatan sosialisasi Kartu Anggota Pramuka yang dilaksanakan di Gedung KPRI Marga Rahayu Kec. Saradan. Kegiatan ini dihadiri oleh KAMABIGUS dan perwakilan Pembina Pramuka pada setiap gugus depan yang berada di Ranting Kecamatan Saradan.
Pada kesempatan ini disampaikan demi melanjutkan marwah pengkaderan dalam gugus depan Pramuka dan selalu tetap pada jalannya maka dengan adanya kartu pengenal ini sangatlah dibutuhkan sekali bagi kita mudah mudahan dengan sudah adanya KTA ini menjadikan kita lebih bersemangat dalam beroganisasi. Ujar Sujiarto, S.Pd Selaku Ketua Harian Kwarcab Kabupaten Madiun.
Lanjut, disampaikan tim pendampingan Kwarnas Pramuka RI kegunaan dan keuntungan bagi kita dalam pembutan KTA tersebut adalah untuk mengetahui penyebaran semua kader yang ada di Kabupaten Madiun,
"Berikut secara singkat proses dan tahapan dalam pembuatanya KTA yang pertama dilakukan pendataan pendaftan secara tertulis dan kedua dilanjutkan dengan pendaftaran secara online". Terangnya
Nantinya untuk proses pembuatan entri data, pemotretan dalam proses pembuatan KTA yang akan bertanggung jawabnyaa adalah divisi Produksi gugus tugas Kwarnas Pramuka RI, Untuk selanjutnya ketika sudah melalui prosedur itu nanti dalam waktu lebih dari 1 minggu kita sudah bisa mendapatkan KTA apabila nanti ada kesalahan di dalam kartu onggota maka sepenuhnya akan kami garansi dan kami proses sempai tuntas.
Kenapa dalam pembuatan KTA ini bersifatnya penting dan harus secepatnya dilaksanakan itu karna kegunaan dari KTA ini nantinya akan menjadi sangat penting terutama untuk jenis data Primer dan skunder bagi kwaran cabang Pramuka masing masing tersebut. (TIM_HUMAS/14/9/2024)
Komentar
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
PERKEMAHAN KENAIKAN TINGKAT PRAMUKA; PENGALAMAN BERKESAN UNTUK 113 SISWA
Saradan, 20 Desember 2024_Dalam rangka melaksanakan program pembinaan karakter melalui kegiatan pramuka, MTsN 8 Madiun menggelar Perkemahan Kenaikan Tingkat yang berlangsung sel
Madrasah Peduli: Bentuk Solidaritas Kepada Siswa yang Terdampak Banjir
Madiun, 10 Desember 2024_ Dalam upaya membantu siswa yang terdampak banjir, Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTs) 8 Madiun menggelar kegiatan pemberian bantuan sosial pada hari ini. Kegiatan
PEMBUKAAN LDK OSIM MTsN 8 MADIUN: KEPALA MADRASAH RESMI MEMBUKA KEGIATAN, DIDAMPINGI TIGA WAKIL KEPALA
Saradan_Senin, 16 Desember 2024, MTsN 8 Madiun menggelar acara pembukaan Latihan Dasar Kepemimpinan ( LDK) untuk pengurus baru Organisasi Siswa Intra Madrasah ( OSIM). Acara yang berl
Pelantikan Pengurus OSIM dan Upacara Bendera: Sinergi untuk Madrasah Lebih Baik
Madrasah Tsanawiyah Negeri ( MTsN ) 8 Madiun, Senin, 09 Desember 2024 Dalam suasana pagi yang sejuk, upacara bendara di MTsN 8 Madiun, hari ini menjadi momen istimewa dengan digelarnya
Koperasi MTsN 8 Madiun
MTsN 8 Madiun-Koperasi sekolah merupakan koperasi yang dilaksanakan dilingkungan sekolah yang beranggotakan seluruh siswa disekolah. Koperasi ini sering disebut sebagai koperasi siswa y
Pelaksanaan Sumatif Akhir Semester di Madrasah Berjalan Lancar
Saradan, 4 Desember 2024_ MTsN 8 Madiun sukses melaksanakan kegiatan Sumatif Akhir Semester (SAS) sebagai bagian dari evaluasi pembelajaran semester ganjil. Kegiatan yang berlangsung mu
Upacara Peringatan Hari Guru Tahun 2024
MTsN 8 Madiun_Suasana berbeda terasa di Madrasah, hari ini(Senin, 25/11/2024).Di tengah persiapan pelaksanaan Sumatif Akhir Semester (SAS), seluruh warga madrasah menyempatkan diri untu
Menjadi Salah Satu Perwakilan Kwarcab Kab. Madiun dalam Kemah Garuda Se-Jawa Timur di Bumi Perkemahan Coban Rondo Malang.
Sabtu, 2 November 2024 Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka Kabupaten Madiun resmi melepas kontingen Pramuka untuk mengikutinya kegiatan Kemah Garuda Se-Jawa Timur di Bumi Perkemaha
Peringatan Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2024
Saradan,_Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-96, MTsN 8 Madiun mengadakan upacara bendera di lapangan madrasah pada pagi ini, Senin, 28 Oktober 2024. Upacara tersebut diikut
Sambut Mentari, Menyambut Kedatangan Siswa MTsN 8 Madiun
Saradan, Madiun, Dalam rangka menanamkan pendidikan karakter dan nilai-nilai kehidupan pada siswa siswi MTsN 8 Madiun, tentunya dapat dilaksanakan di manapun dan kapanpun baik di dalam
Salam Pramuka Saran saja ka... bagaimana kalau KTA Pramuka itu, proses pembuatannya menggunakan teknologi Scan BAR CODE didalamnya berisi profil-profil data pribadi anggota itu sendiri. Bisa digunakan untuk transaksi keuangan. pribadi ybs, juga mencegah data anggota tidak disalah gunakan.